Selamat Datang di Website Polbangtan Medan | Mari Kita Berpartisipasi Aktif Wujudkan PERTANIAN MAJU, MANDIRI, MODERN TANPA KORUPSI | Pengumuman seputar Polbangtan Medan "Pengumuman Pelaksanaan Seleksi Tes Wawancara Secara Online Dan Offline Penerimaan Mahasiswa Baru Jalur Undangan SMK PP, Jalur Undangan Anak Petani Dan Penyuluh Politeknik Pembangunan Pertanian (Polbangtan) Medan Tahun Akademik 2025/2026"  dapat dilihat pada Pengumuman Polbangtan dibawah! | Event Polbangtan Medan "Kuliah Umum bersama Bupati Aceh Tengah" dapat dilihat pada rubrik Event dibawah ! | Berita seputar Kementerian Pertanian & Polbangtan Medan  "Dorong Percepatan Tanam, Kementan Gelar Rakor dengan Penyuluh se Sumut"  dapat dilihat pada rubrik Seputar Polbangtan Medan di bawah!

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Mahasiswa Polbangtan Medan laksanakan Field Observation bersama petani cabai
  • Polbangtan Medan
  • Friday, 31 March 2023

Mahasiswa Polbangtan Medan laksanakan Field Observation bersama petani cabai

Field Observation adalah kegiatan pengenalan lingkungan dan pengenalan petani dampingan serta survey terhadap petani dengan tujuan sebagai bahan kegiatan produktivitas. Kegiatan ini dilakukan oleh mahasiswa polbangtan yang bergabung dalam program bertani untuk negeri yang dilaksanakan sejak tanggal 27-31 Maret 2023 di Desa Nupa Bomba, Kecamatan Tanantovea, Kabupaten Donggala, Palu.

Pak Yudi Lintin, petani cabai dampingan komoditas cabai  untuk melakukan observasi memberikan keterangan tentang masalah-masalah yang dihadapinya selama bertani tanaman cabai mulai dari benih yang digunakan, hama penyakit yang menyerang, jenis pestisida, jenis pupuk dan jenis herbisida yang digunakan.

Disinilah peran Mahasiswa Polbangtan Medan dalam memberikan edukasi dan membantu petani yaitu dengan cara pemilihan benih unggul, pemberian pupuk tepat jenis dan dosis, pengendalian hama dan penyakit dengan tepat sasaran, dan pengendalian gulma harus sering dilakukan. Dengan fokus menerapkan cara yang telah disampakaikan mahasiswa Polbangtan Medan, semoga dapat meningkatkan produktivitas hasil tanaman cabai.

Info Lainnya

Aksesibilitas

Kontras
Saturasi
Pembaca Layar
D
Ramah Disleksia
Perbesar Teks
Jarak Huruf
Jarak Baris
Perataan Teks
Jeda Animasi
Kursor
Reset